×

Bepergian Menuju ke Tangerang dari Palembang Menggunakan Transportasi Bus

Palembang

Kota ini adalah kota metropolitan yang berlokasi di bagian Selatan Sumatra dan kota ini adalah kota terbesar kedua yang ada di Indonesia. Populasi yang ada disini adalah sekita 6 juta jiwa dan kota ini cukup dekat dengan tepian Sungai Musi. Kota ini terkenal dengan produk hutan nya, seperti tanaman biji kopi dan karet yang menjadi kontribusi besar dalam keuntungan ekonomi kota. Akan tetapi, minyak yang menjadi pemasukan terbesar yang membuat kota Palembang menjadi kota terkaya di Indonesia. Kota ini memiliki pusat pemerintahan, industry, perdagangan, dan pariwisata. Rumah-rumah yang ada disini dibangun dekat dengan tepi sungai dan menghadap ke sungai. Kota Palembang disebut sebut sebagai Venisia dari Timur. Palembang selalu menjadi kota perdagangan yang penting bagi India dan Tiongkok. Banyak sekali festival menarik yang di rayakan disini yang kebanyakan di adakan oleh penduduk yang memeluk agama Hindu. Sungai Musi di pertimbangkan sebagai salah satu karakteristik terbaik dari kota Palembang. Ini terletak tepat ditengah-tengah kota membagi kota bagian atas dan bawah. Anda akan melihat beberapa skala kecil industri serta industri perikanan dan perahu disini! Sangat menyenangkan bagi saya untuk berlayar di sungai yang indah ini. Manajemen juga mengurus aktifitas menarik untuk para pengunjung.

Tangerang

Tangerang adalah salah satu tujuan wisata yang paling banyak di kunjungi dan merupakan pengalaman yang benar-benar kacau bagi saya. Saya datang dan melewati banyak kemacetan lalu lintas di Bumi Serpong Damai dan Lippo Karawaci yang keduanya di bangun oleh sektor pribadi di sini. Salah satu daya tarik terbesar turis di sini adalah Ocean Park wisata air yang menyenangkan yang memiliki banyak wahana di dalamnya, ada yang menarik yaitu sebuah perosotan untuk berseluncur menggunakan ban dengan kecepatan yang sangat cepat. Itu membuat jantung anda berdetak kencang tetapi sensaninya sangat luar biasa. Pastikan anda mengunjungi Mesjid Seribu Pintu jika anda mengunjungi kota Tangerang ini, yang mana dibangun pada masa kesultanan Banten. Seperti namanya, masjid ini memiliki banyak pintu dan masjid besar yang terkenal karena kubahnya, yang mana di nobatkan sebagai masjid yang terbesar di dunia. Tangerang adalah salah satu tempat yang menarik untuk di kunjungi ketika berada di Indonesia. Terimakasih untuk salah satu sejarahnya, karakter dan juga budaya nya. Ketika anda berencana mengunjungi kota yang indah ini, anda harus mengunjungi kota yang berdekatan dengan Jakarta. Cara terbaik untuk dapat mengelilingi kota Tangerang ini adalah dengan menggunakan alat transportasi bus yang dapat di pesan melalui https://www.redbus.id/. Meskipun awalnya Tangerang bukan dirancang untuk menjadi tempat pusat berwisata, terlihat banyak pengunjung berkat daya tarik seperti mall tempat berbelanja yang mewah dan lapangan golf.

Anda dapat mencapai Tangerang dari Palembang dengan menaiki bus di Terminal Bus Palembang dan turun di Bekasi. Di Bekasi Anda harus menukar bus Anda yang akan membawa Anda langsung ke BSD Tangerang. Anda dapat menaiki bus dari Terminal Bus Agra Mas di Bekasi. Bus dari Palembang akan berangkat pada pukul 11:00 pagi dan bus dari Bekasi akan berangkat pada pukul 8:30 malam. Total durasi perjalanan adalah sekitar 10 jam 30 menit dan anda harus membayar senilai dengan Rp 270.000, yang mana masih lebih murah dibandingkan dengan moda transportasi lainnya.

lorrainetheresa 6 years ago
+